Gelar Konsolidasi, DPD NasDem Usung Dua Nama Calon Ketua DPRD Jeneponto

    Gelar Konsolidasi, DPD NasDem Usung Dua Nama Calon Ketua DPRD Jeneponto
    Dewan Pimpinan Daerah (DPD) partai Nasional Demokrat (Nasdem) Kabupaten Jeneponto menggelar rapat konsulidasi pengusungan calon ketua DPRD Jeneponto (foto: Indonesiasatu-Syamsir).

    JENEPONTO - Dewan Pimpinan Daerah (DPD) partai Nasional Demokrat (NasDem) Kabupaten Jeneponto menggelar rapat konsolidasi pengusungan calon ketua DPRD Kabupaten Jeneponto. 

    Rapat konsolidasi ini dipimpin langsung oleh ketua DPD Partai NasDem Jeneponto, Paris Yasir, bertempat di sekertariat NasDem Jl. Lingkar, Kelurahan Empoang, Kecamatan Binama, Jeneponto, Minggu (14/04/2024).

    Paris Yasir mengatakan, dalam rapat tersebut ada tiga nama pengurus partai Nasdem yang diusung sebagai calon pimpinan DPRD Jeneponto, yaitu. Warrul Febrhyan Walydani, Sumarni Rustam dan Fatwa Yasir.

    Menurutnya, ketiga nama tersebut merupakan pengurus NasDem dan masing-masing peraih suara tertinggi di pileg kemarin.

    Namun meski demikian, ketua DPD NasDem Jeneponto hanya mendelegasikan kepada dua orang kader terbaik NasDem, yakni. Warrul Febrhyan Walydani dan Sumarni Rustam.

    "Jadi hasil keputusan rapat tadi sempat ada tiga nama yang mencuat. Tapi saya hanya memberikan kesempatan kepada dua orang saja, " katanya.

    Dalam rapat tersebut, Paris Yasir memaparkan dari beberapa rapat ketua DPW Sulsel, pihaknya meminta untuk melaksanakan rapat konsolidasi ditingkatkan Kabupaten.

    "Jadi begitu ada permintaan DPW untuk rapat konsulidasi, kita langsung tiindaklanjuti sekaligus mengusung calon ketua DPRD Kabupaten Jeneponto, " paparnya. 

    "Jadi kita sudah siapkan memang calon ketua DPRD kader NasDem sebelum DPW Sulsel meminta, " sambung KK Paris sapaannya. 

    Siapapun nanti yang terpilih menjadi ketua DPRD Jeneponto, KK Paris bilang itu kewenangan DPP dan DPW. 

    "Ya adapun hasilnya nanti kita lihat setelah pelantikan di DPRD Jeneponto, jadi bukan sebelum pelantikan, " terangnya (*)

    Muh. Andhi Syam

    Muh. Andhi Syam

    Artikel Sebelumnya

    Nekat, Warga Asal Kabupaten Bantaeng Akhiri...

    Artikel Berikutnya

    Heboh, Warga Jeneponto Digegerkan Penemuan...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Hendri Kampai: Indonesia Hanya Butuh Pemimpin Jujur yang Berani
    Hendri Kampai: Jika Anda Seorang Pejabat, Sebuah Renungan dari Hati ke Hati
    Hendri Kampai: Indonesia Baru, Mimpi, Harapan, dan Langkah Menuju Perubahan
    Kapolri-Panglima TNI Tinjau Kesiapan Program Ketahanan Pangan di Jawa Tengah
    Hadiri Peluncuran Maskot Pilkada 2024, Pj Bupati Jeneponto Pesan Jangan Mau Selisih Paham Hanya karena Beda Pilihan
    Jelang Pilkada, Disdukcapil Jeneponto Terus Lakukan Optimalisasi Pemuktahiran Data Warga dan Perekaman KPT-el
    Hasil Survey LMI November 2024, PASMI Paris - Islam Unggul di Pilkada Jeneponto
    Hadapi Pilkada Serentak, Panwascam Bangkala perketat Pengawasan Melalui Sosialisasi Secara Partisipatif
    Perkuat Sektor Pertanian dan Pangan, Pj. Bupati Jeneponto Lakukan Transformasi Lembaga Penelitian
    Pilkada 2024, Paris Yasir Sosok Pemimpin Idola dan Andalan Masyarakat Jeneponto
    Hadiri Peluncuran Maskot Pilkada 2024, Pj Bupati Jeneponto Pesan Jangan Mau Selisih Paham Hanya karena Beda Pilihan
    Hadapi Pilkada Serentak, Panwascam Bangkala perketat Pengawasan Melalui Sosialisasi Secara Partisipatif
    Calon Bupati Jeneponto, Paris Yasir Kembali Utus Tim Pemenangan Ambil Formulir Pendaftaran di PPP dan Perindo
    Sehari Usai Promosi Doktor, Kadis Dukcapil Jeneponto Kembali Optimalkan Pelayanan Keliling Hingga ke Pelosok Desa
    Ikut Prihatin, IMM dan LAZISMU Jeneponto Salurkan Bantuan Sembako kepada Korban Kebakaran di Balla Rompo
    Tangis Nenek Sebatangkara ini Pecah Dapat Paket Sembako Ramadhan dari Seorang Perawat RSUD Latopas Jeneponto
    Pj Bupati Minta kepada BKDD, Pelamar Ber-KTPel Jeneponto Harus Jadi Prioritas Khusus untuk Seleksi CPNS
    Ciptakan Kamtibmas Jelang Pilkada 2024, Polres Jeneponto Undang Insan Pers Bangun Sinergitas
    Lagi, Baliho Pasangan Calon Bupati Jeneponto 'PASMI' Dirusak OTK, Paris Yasir: Jangan Mudah Terprovokasi

    Ikuti Kami